Pemdes Cibatok 2 Bagian BLT Dana Desa ke 138 Warga

    Pemdes Cibatok 2 Bagian BLT Dana Desa ke 138 Warga
    Pemdes saat membagikan BLT kepada warga penerima manfaat

    BOGOR - Desa Cibatok 2 Kecamatan Cibungbulang Kabupaten Bogor bagikan Bantuan Langsung Tunai ( BLT ) dari Dana Desa sebesar Rp. 300 Ribu untuk warganya. 

    Bantuan Langsung Tunai tersebut di bagikan ke para Kelurga Penerima Manfaat ( KPM ) di setiap bulanya. 

    Kepada Desa Cibatok 2 Abdulrahman mengatakan BLT tersebut diserap dari Anggaran Dana Desa Tahun 2022 sesuai peraturan perpes 104 sebesar 40 %. 

    Menurut Abdurrahman sebayak 138  KPM  warga penerima bantuan langsung tunai ( BLT ) dari Anggaran Dana Desa yang jumlahnya Rp 900 ribu untuk tiga bulan Juni  sampai Agustus 2022. 

    Disamping itu ia mengimbau kepada warga penerima tersebut, untuk menggunakan bantuan sebaik baiknya. 

    " tahun ini Pemdes salurkan BLT ke 138 warga penerima dengan jumlah Rp. 900 Ribu Rupiah secara bertahap, untuk itu kami meminta kepada warga untuk memanfaatkan bantuin ini sebaik baiknya". Kata Abdurahman ke wartawan ( 09/06/22) 

    Salah satu warga penerima Ema Juliana warga Kampung Cibereum RT 03 / 06 Desa Cibantok 2 sebagai Penerima Bantuan Dana Desa mengucapkan terimakasih kepada Pemdes. 

    " Adanya bantuan tersebut saya merasa terbantu untuk sekolah anak, saya mengucapakan terima kasih kepada pemerintahdesa terutama kepada pak kades". Imbuhnya. **(FRI/ Sep Hurung)

    DESA CIBATOK 2 BLT DANA DESA PERPRES 104 KPM ABDURAHMAN
    Suferi

    Suferi

    Artikel Sebelumnya

    Publikasi Kegiatan Triwulan Satu Dinas Pekerjaan...

    Artikel Berikutnya

    Hari Jumat Rahasia Keistimewaannya Wajib...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural

    Ikuti Kami